August 11, 2023

Day

UMSIDA mengunjungi Samarkand Branch of Tashkent University of Information Technologies (SB-TUIT) untuk mendiskusikan peluang kolaborasi dalam teknologi informasi, termasuk pengembangan repositori penyimpanan publikasi ilmiah, dan pengelolaan jurnal ilmiah. Hal ini juga sebagai penanda bergabungnya SB-TUIT ke Silkroad Research Network yang diinisiasi oleh Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Gambar 1. MoU antara SB-TUIT dengan Perpustakaan UMSIDA. Sumber:...
Read More
UMSIDA dan Silkroad International University of Tourism and Cultural Heritage (SIUTCH) telah menambahkan Memorandum of Agreement ke dalam kerjasama yang telah ada. Kolaborasi ini mencakup inisiatif seperti pengajaran bersama dan publikasi bersama, serta kesediaan SIUTCH untuk menjadi bagian Silkroad Research Network yang diinisiasi oleh Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Sebelumnya UMSIDA dan SIUTCH telah menjalin kerjasama...
Read More
Perpustakaan UMSIDA berperan penting dalam penandatanganan MoU dengan Samarkand State University, membuka jalan untuk kolaborasi dalam pengelolaan jurnal ilmiah dan penyimpanan karya ilmiah. Gambar 1. Kepala Perpustakaan UMSIDA menjelaskan poin-poin kerjasama yang ditawarkan oleh Perpustakaan UMSIDA Gambar 2. Pemberian Cinderamata dari Perpustakaan UMSIDA kepada Samarkand State University dan pendandatangan MoU Sumber: https://www.samdu.uz/uz/news/45909
Read More