Hanindia Aisyah

By

Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA) kembali mencatatkan kiprah penting dalam dunia akademik nasional. Pada 26–27 November 2025, UMSIDA menjadi tuan rumah Konferensi Bibliometrika Indonesia (KOBAIN) ke-3, sebuah forum ilmiah tahunan yang mempertemukan mahasiswa, dosen, peneliti, pustakawan, serta masyarakat umum yang tertarik pada bibliometrika dan analisis ilmiah. Acara bergengsi ini diselenggarakan selama dua hari dan diikuti oleh...
Read More
Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA) kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat budaya akademik melalui pengembangan literasi menulis di lingkungan kampus. Pada 14 November 2025, Perpustakaan UMSIDA bekerja sama dengan Program Studi Informatika UMSIDA sukses menyelenggarakan Workshop Penulisan Artikel Ilmiah yang menghadirkan Managing Editor Jurnal Terindeks Scopus dari Join UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Kegiatan ini diikuti...
Read More
Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA) kembali menghadirkan gebrakan akademik berskala internasional. Pada 13 November 2025, Perpustakaan UMSIDA sukses menyelenggarakan International Conference on Sustainable Global Education and Empowerment (IC SGEE 2025), bekerja sama dengan Esil University (Kazakhstan) dan Tongmyong University (Korea Selatan). Konferensi ini menjadi ajang bertemunya akademisi, peneliti, pustakawan, mahasiswa, dan praktisi dari berbagai negara...
Read More